FP-UISU, Johor :Â Fakultas Pertanian UISU kedatangan Ustadz Abdul Somad dalam rangka silaturrahmi bersama civitas Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) di Kampus Terpadu Fakultas Pertanian UISU Jl. Karya Wisata Gedung Johor Medan, (07/06/2022).
Rektor UISU menyampaikan sambutan dalam acara Silaturrahim bersama UAS di Kampus Terpadu FP UISU.
Setelah menyampaikan tausiah selanjutnya Ustadz Prof.Dr. Abdul Somad, Lc.,MA melakukan penanaman pohon di areal kebun percobaan Fakultas Pertanian dan di saksikan oleh Rektor, Dekan dan Civitas Akademika Fakultas Pertanian UISU.
Tamu undangan dalam acara silaturrahim Civitas akademika dan UAS.
Link :Â Silaturrahim & Penanaman Pohon di Fakultas Pertanian UISU Bersama Al Ustadz Prof. Dr. H. Abdul Somad